Mengnal FTP


File Transfer Protocol
Pertama kali standar FTP itu adalah RFC 114 dan dikeluarkan pada tahun 1971. Sebelumnya, standar ini untuk mendefinisikan suatu perintah dasar yang digunakan untuk merencanakan sistem komunikasi yang menggunakannya. Protol FTP yang digunakan untuk standar internet disusun oleh komite Internet Engineering Task Force sebagai suatu rangkaian dokumen resmi RFC (Request For Comments).
FTP ini digunakan agar pengguna dapat memindahkan file dari satu tempat ke tempat lainnya. Seperti protocol TCP/IP yang umumnya didasarkan pada model client server. Spesifikasi asli FTP ditulis oleh Abha Bhushan. FTP berjalan di dalam NCP (sebutan pendahulu TCP/IP). Protokolnya lalu digantikan oleh berbagai versi.
Sejarah FTP / File Transfer Protocol

Pertama kali kita membahas tentang hubungan Telnet dengan FTP. Hal ini sangat berhubungan erat dengan sejarah FTP. Telnet yang biasanya digunakan untuk melakukan koneksi langsung, sedangkan FTP biasanya koneksi tidak langsung. Sehingga keduanya memiliki model jaringan TCP/IP.
Biasanya koneksi ini tidak langsung menggunakan remote-host dan menggunakannya dalam sistem lokal. Lalu, mentransferkannya ke remote-host. Pertama kali FTP diluncurkan menggunakan standar RFC 114 yang dikeluarkan pada tahun 1971.
Standar ini digunakan bahkan jauh sebelum keluarnya TCP/IP. Cara kerja standar ini ialah dapat mendefinisikan perintah dasar yang dilakukan untuk perencanaan sistem komunikasi yang di inginkan penggunanya.
Bahkan, pada Protokol FTP digunakan standart internet yang didukung oleh komite Internet Engineering. FTP merupakan sebuah tools client server yang dibuat untuk memindahkan file pengguna dari satu tempat ke tempat lainnya. Seiring berkembngnya zaman, teknologi FTP sudah menjadi protokol TCP/IP pada umumnya. Yang bisa saling berkirim file dokumen.
Kelebihan dan Kelemahan FTP
Setelah mengetahui tentang FTP tersebut, ada kelebihan yang haru Anda ketahui sebelumnya. Dengan kelebihan FTP tersebut, mungkin Anda dapat mempertimbangkan untuk transfer file dengan FTP ini. Yakni sebagai berikut:
- FTP ini digunakan lebih mudah dan file tersebut tidak terhapus melalui perangkat yang mengaksesnya.
- Sistem keamanan yang digunakan dalam FTP ini enkripsi pada jaringan agar tidak khawatir akan peretasan data pribadi.
- Software yang bisa melakukan verifikasi. Verifikasi ini memudahkan Anda ada 2 langkah saja.
- Dapat melakukan pertukaran informasi dan file antar komputer. Dengan begitu, data Anda dapat dikirim dan diterima secara lancar.
- Bisa digunakan untuk mem-backup data maupun file.
- Bisa digunakan untuk restore pada website.
- Bisa digunakan sebagai indirect computer atau implicit remote computer.
Selain mengetahui kelebihan FTP, ada kelemahan FTP yaitu sebagai berikut:
- Desain yang digunakan kuat. Dengan ini membuat para administrator tidak dapat mendapatkan informasi masalah yang dihadapi.
- Sangat bergantung pada sistem keamanan enkripsi. Tanpa sistem enkripsi, FTP tidak aman. Maka dari itu anda dapat menggunakan Layanan SSL Premium IDCloudHost yang sudah bersertifikasi untuk keamanan website anda.
Cara Kerja FTP / File Transfer Protocol

Cara kerja FTP ini juga harus Anda pahami. Secara umum, cara kerja FTP yaitu:
- FTP client akan meminta koneksi pada server.
- Apabila terhubung, FTP dapat menukarkan data.
- Jangan khawatir, FTP ini dapat dilakukan dengan mode aktif maupun pasif.
- Diantara kedua mode, client bisa membuat kontrol TCP dari Port N menuju FTP server port.
Cara kerja FTP yaitu: FTP client akan meminta koneksi pada server, apabila terhubung, FTP dapat menukarkan data, jangan khawatir, FTP ini bisa dalam mode aktif maupun pasif dan diantara kedua mode, client bisa membuat kontrol TCP yang berasal Port N kemudian menuju FTP server port 21.
Manfaat FTP / File Transfer Protocol
Meskipun ada banyak aplikasi yang digunakan untuk transfer data atau berbagi data seperti Google Drive, Dropbox, atau OneDrive. Dari ketiga aplikasi di atas jika dibandingkan dengan FTP juga mempunyai kekurangan dan kelebihan masing-masing. yUK, simak manfaat dari FTP :
- FTP bisa melakukan enkripsi lalu lintas jaringan. Yakni dengan memakai SSL/TLS/SSH dan ketiga aplikasi yang terdiri dari Google Drive, Dropbox, atau OneDrive ini hanya dengan SSL/TLS.
- File di FTP tidak mungkin terhapus menggunakan perangkat lain atau komputer. Sedangkan ketiga aplikasi itu dapat terhapus dari perangkat komputer yang hilang.
- FTP perlu software pihak ketiga untuk verifikasi dua langkah dan ketiga aplikasi itu ada fitur 2 langkah dan bisa digunakan setiap waktu tanpa perlu untuk instal software dari pihak ketiga.
- FTP perlu dirawat dan diamankan ahli IT dibidangnya, sedangkan ketiga aplikasi itu semuanya telah diatur oleh aplikasi tersebut.
- FTP ini digunakan agar pengguna dapat memindahkan file dari satu tempat ke tempat lainnya. Spesifikasi asli FTP ditulis oleh Abha Bhushan. FTP berjalan di dalam NCP (sebutan pendahulu TCP/IP). Protokolnya lalu digantikan oleh berbagai versi.
Website Prodi Sistem Informasi UNIDHA : http://si.unidha.ac.id
Dosen Pengampu PTI , Faradika, M.Kom : http://faradika.id
Dosen Pengampu PTI , Faradika, M.Kom : http://faradika.id
No comments:
Post a Comment